Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2020

Sinopsis dan Pemain Drama Korea Sky Castle yang Berhasil Raih Rating Tinggi

Gambar
Sky Castle adalah drama yang pernah meraup rating tertinggi sepanjang sejarah tv kabel yaitu dengan rating 23.779%. Drama ini bercerita tentang kehidupan para orang kaya di kawasan elite yang bernama Sky Castle. Orang tua yang tinggal di Sky Castle ini mempunyai tekad besar untuk menjadikan anak-anak mereka pintar dalam akademisnya dan bisa masuk ke fakultas kedokteran di Universitas Nasional Seoul maupun di Universitas terkenal lainnya. Ada yang rela membayar mahal untuk les anak-anaknya. Diantara mereka ada orang tua yang berhasil memasukkan anaknya ke fakultas kedokteran, dan banyak yang mendekatinya agar bisa mengetahui rahasia apa yang bisa menjadikan anak-anak mereka masuk ke fakultas kedokteran juga. Tak lama kemudian setelah ada sebuah tragedi, ada pendatang baru di Sky Castle, dia merasa ketidak normalan para orangtua di Sky Castle ini, karena selalu menuntut anak-anaknya agar belajar dengan keras tanpa melihat kondisi anak tersebut. Akhirnya dia mencoba memperbaik

Sinopsis Reply 1988

Gambar
Serial drama korea yang hadir pada tahun 2015 ini menjadi drama favorit para masyarakat tak terkecuali di Indonesia, bahkan serial ini sering trending di twitter Indonesia dan juga peraih rating tertinggi sepanjang sejarah televisi kabel, setelah Sky Castle dan The World of The Married yaitu dengan rata-rata rating nasional sebesar 18,8 persen. Serial drama yang menampilkan latarbelakang tahun 1988 di Korea ini dikemas rapih dan banyak pembelajaran yang dapat diambil. Reply 1988 bercerita tentang 5 sahabat yang tinggal di satu kompleks yaitu Ssangmun-dong yang diperankan oleh Lee Hye-ri sebagai Sung Doek Sun, Park Bo-gum sebagai Choi Taek, Ryu Jun Yeol sebagai Kim Jung Hwan (biasa dipanggil Jungpal), Go Kyung-Pyo sebagai Sung Sun Woo dan Lee Dong-Hwi sebagai Ryu Dong-Ryong. Di drama ini tidak hanya menampilkan kekompakan diantara para 5 sahabat namun keluarga dan orangtua mereka juga.  Sung Deok-Sun berasal dari keluarga biasa yang tinggal dibawah rumah Jung Hwa

Akhir dari Serial Drama Korea Reply 1988

Gambar
Ssangmun-Dong kompleks yang penuh kehangatan diantara 5 sahabat dan juga diantara orangtua orangtua mereka. Doek Sun, Taek, Jung Hwan, Sun Woo dan Dong Ryong mereka sudah sahabatan dari kecil. Kelima orang ini kecuali Taek mereka masih  SMA. Sun woo murid teladan juga sebagai  ketua OSIS di SMA nya, Jung Hwan murid yang pandai juga pernah mengalahkan peringkat Sun woo dan Dong Ryong anak dari dekan ini sangat tidak menyukai belajar maka dari itu akademisnya kurang. Dan Doek sun juga tidak jauh dari Dong Ryong tidak menyukai belajar. Baca juga sinopsis Reply 1988 sinopsis Reply 1988 sinopsis Reply 1988 Dalam serial ini tak lepas dari kekocakan para pemainnya (ah jadi keinget suara kambingnya). Seperti halnya saat ayahnya Jung Hwan (presiden kim) bertemu Doek sun pasti mereka langsung melakukan ritual kekocakan mereka. Walaupun begitu di setiap episodenya banyak pelajaran serta pesan moral yang dapat kita  ambil, seperti saat Bora ulangtahun dan 3 hari setelahnya Doek sun ulangtahun,